Contoh Laporan Keuangan Perusahaan Dagang, Jasa dan Manufaktur, Lengkap!

3. PT Bayan Resources Tbk

Contoh laporan keuangan perusahaan yang ketiga adalah laporan keuangan PT Bayan Resources Tbk.

Perusahaan ini didirikan pada tanggal 7 Oktober 2004, dan aktivitas komersialnya dimulai pada Januari 2005. Aktivitas utama perusahaan adalah perdagangan dan jasa.

Dan berikut ini Laporan Keuangan PT Bayan Resources Tbk:

a: Laporan Neraca

contoh laporan
Laporan posisi keuangan – Bayan (bagian 1)

 

analisis laporan keuangan perusahaan
Neraca keuangan – Bayan (bagian 2)

 

materi manajemen keuangan
Balance sheet – Bayan (bagian 3)

 

administrasi keuangan adalah
Neraca keuangan – Bayan (bagian 4)

Keterangan:

1: Aset

  • Jumlah aset lancar = 309,947,294
  • Jumlah aset tidak lancar = 578,865,846
  • Total aset :  309,947,294 + 578,865,846 = 888,813,140

2: Liabilitas dan Ekuitas

  • Liabilitas jangka pendek = 302,639,425
  • Liabiltas jangka panjang = 70,569,896
  • Jumlah liabiltas =  302,639,425 + 70,569,896 = 373,209,32
  • Jumlah ekuitas = 515,603,819
  • Total liabiltas dan ekuitas:  373,209,32 + 515,603,819 = 888,813,140

b: Laporan Laba Rugi

pengertian keuangan menurut para pakar
Income statement – PT Bayan (bagian 1)

 

contoh soal laporan keuangan akuntansi dan jawabannya
Laporan Laba Rugi – PT Bayan (bagian 2)

Keterangan:

  • Pendapatan = 22 1,067,376,037
  • Laba tahun berjalan = 338,017,199
  • Jumlah penghasilan komprehensif = 339,582,545

c: Laporan Arus Kas

cara membuat laporan keuangan harian
Cash flow statements – PT Bayan (bagian 1)

 

jenis laporan keuangan menurut psak
Laporan arus kas – PT Bayan (bagian 2)

Keterangan:

  • Arus kas bersih yang diperoleh dari aktivitas operasi = 431,942,648
  • Net Cash Flow yang digunakan untuk aktivitas investasi = (35,806,555)
  • Arus kas bersih yang digunakan untuk aktivitas pendanaan = (397,141,561)

Laporan Keuangan lengkap dapat di download di link berikut:

>> Download Laporan Keuangan PT Bayan Resources Tbk 

Back To Top

Manajemen Keuangan Profil

Profesional lulusan ekonomi yang menekuni ERP (SAP), Accounting Software, Business Analyst dan berbagi pengalaman pekerjaan Finance & Accounting.

8 pemikiran pada “Contoh Laporan Keuangan Perusahaan Dagang, Jasa dan Manufaktur, Lengkap!”

  1. Very good information. Lucky me I came across your blog by accident (stumbleupon).
    I’ve bookmarked it for later!

  2. We are a gaggle of volunteers and starting a brand new scheme in our community.
    Your site offered us with valuable info to work on. You have performed an impressive job
    and our whole neighborhood will likely be thankful to you.

  3. Does your site have a contact page? I’m having a tough time locating it but, I’d like to send you an e-mail.
    I’ve got some suggestions for your blog you might be interested
    in hearing. Either way, great blog and I look
    forward to seeing it expand over time.

  4. Hello, i think that i saw you visited my website thus i came to “return the favor”.I am trying to find
    things to enhance my website! I suppose its ok
    to use some of your ideas!!

    Thanks

Komentar ditutup.